Kepala MTsN 2 Mojokerto Beri Pembinaan Siswa Try Out Pertama

Kab. Mojokerto (MTsN 2 Mojokerto) –Pembinaan peserta didik tercantum dalam Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Dan dilanjutkan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI No. 39 tahun 2008 tentang Pembinaan Kesiswaan. Oleh karena itu, di apel pagi Kepala MTsN 2 Mojokerto memberi pembinaan siswa pada Try Out Pertama, Sabtu (19/03). Dalam…

Read More