
Hadir Sebagai Inspirasi
Penyerahan Sertifikat halal dan Diskusi Cegah Nikah Dini di AULA Balai Nikah Puri Senin, 26 Pebruari 2024 Kepala KUA Puri Dr. H. Muhaimin, S.Ag.,M.M. menyerahkan secara simbolis kepada pelaku Usaha yang telah terbit sertifikatnya. Penyerahan sertifikat ini diterimakan perwakilan Kantin Ibnu Kholdun Madrasah Darul Huda Desa Tambak Agung dan dari pelaku usaha bumbu pecel.Hadir pada serah terima tersebut penyuluh Agama Fungsional Zumrotul Uzlifah dan penyuluh bidang Produk Halal.Diucapkan terimakasih kepada Pendamping proses sertifikasi produk Halal dari BPJBH ISNU semoga membawa manfaat bagi para pelaku usaha khususnya. Dan acara juga dilanjutkan diskusi bersama mudin desa KMB dalam upaya pencegahan pernikahan dini di desa tersebut.
#KementerianSemuaAgama